Posts

Showing posts from March, 2015

Tarian Serah Terima Ayam Jago Dalam Pernikahan Adat Budaya Jawa

Image
Lain lubuk lain ikannya, lain daerah pasti juga akan lain adat - istiadat budayanya.Seperti halnya dalam acara sebuah pernikahan, pastinya berbeda - beda dalam pelaksanaannya di suatu daerah tertentu.Walaupun intinya sama pernikahan tujuan utamanya adalah melaksanakan  ijab dan qabul. Dalam prosesi pernikahan adat budaya jawa ada yang namanya serah terima pengantin.Dimana dalam proses pernikahan tersebut, rombongan keluarga mempelai pria datang di acara resepsi pernikahan yang biasanya diadakan ditempat keluarga mempelai putri. Dalam proses serah terima terebut terdapat beberapa acara, diantaranya seperti pidato sambutan dari keluarga memepelai pria maupun wanita, acara temu nganten, dll.Dari beberapa acara tersebut yang hampir tak ketinggalan adalah serah terima ayam jago dari keluarga mempelai pria untuk diserahkan kepada keluarga mempelai putri. Dalam menyerahkan ayam jago tersebut, dari pihak mempelai pria pun tidak hanya sekedar menyerahkan ayamnya saja, namun melalui sebuah p...